Rabu, 11 November 2009

HTC Tattoo Android

Vendor “penguasa” android phone HTC mengeluarkan produk baru yang kedengarannya agak sangar. Namanya HTC Tatoo, sesuatu yang tampak artistik, narcistik dan tentunya tidak terlupakan.

HTC Tattoo merupakan produk keluaran dari HTC yang diperuntukkan bagi pemakai yang ingin tampil narcis. Artinya ponsel HTC Tattoo sangat menekankan personalisasi dari pengguna handphone mereka. Personalisasi itu sendiri mencakup semua aspek, dari hardware dan content / software.

Dimensi HTC Tatoo : 106 x 55.2 x 14 mm dengan berat hanya 113 grams (plus baterai). Fitur-fitur tersedia di HTC Tatoo dan menjadi andalannya adalah:

* Qualcomm MSM7225 528 MHz processor
* 2.8-inch TFT touch-sensitive LCD screen with 240×320 QVGA resolution
* 3.2 megapixel autofocus camera, G-sensor, Digital Compass and FM Radio
* Ekspersikan dari kita dengan cover / casing yg bisa digantik and dikustom yang membuat handphone tampil benar-benar unik
* Bluetooth 2.0 with Enhanced Data Rate and A2DP, 3.5 mm audio jack, HTC ExtUSB, and Wi-Fi IEEE 802.11 b/g
* Terdapat support thdp Google Maps, search, Google Mail as well as Android market
* 4-Way navigation control with tombol Enter
* Built-in GPS antenna and microSD memory expansion slot
Hadir di bulan Oktober, hp ini akan tampil pertama kali di daratan Eropa. Untuk Indonesia, puas-puasin dulu dengan BlackBerrynya.
Tapi cepat atau lambat, pengguna hp jenis ini akan semakin banyak.

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates
Html Editing by Ireng Blog | Backlink by Danang Blog - Blog Dopping